"TERWUJUDNYA TUGU UTARA MENJADI DESA MANDIRI YANG BERTAQWA, BERDAYA, BERBUDAYA MENUJU MASYARAKAT SEJAHTERA"
TERBARU :
Home » , , » Astaghfirulloh Bogor Jadi Target Peredaran Narkoba

Astaghfirulloh Bogor Jadi Target Peredaran Narkoba

Ditulis Oleh Unknown Hari 13 Apr 2016 | 19.05


CIBINONG, BOGOR-Peredaran dan penyalahgunaan narkotika yang terjadi di Indonesia terus meningkat setiap tahunnya.Jika pada tahun 2010 hingga 2012 hanya sekitar 3,8 juta pecandu yang di rehabilitasi BNN , terjadi peningkatan drastis pada 2015 hingga 5,1juta jiwa.
Meningkatnya jumlah penyalahguna narkotika itupun sejalan dengan pengungkapan peredaran gelap narkoba dan jaringan internasional yang bermain di dalamnya.Tidak hanya pelajar dan mahasiswa saja narkoba pun mulai masuk di lingkaran aparat penegak hukum seperti Polri , Kepala Daerah dan politisi. Dan di Kabupaten Bogor merupakan salah satu wilayah yang menjadi sasaran peredaran dan penyalahgunaan narkotika. Termasuk adanya oknum polisi yang bermain sebagai bandar narkoba yang tertangkap pada 20 maret lalu dan kini menjalani pemeriksaan intensif.

Menyikapi adanya oknum penegak hukum yang menjadi pengedar dan pengguna sabu itupun Kepala BNN Propinsi Jawa Barat Anang Pratanto  menjelaskan ada mekanisme berjenjang yang harus di lewati oleh oknum tersebut. Sebagi aparat penegak hukum yang terlibat dalam peredaran narkoba dan tertangkat tangan sebagai seorang bandar sabu hukuman yang di berikan harus lebih berat.

Pemeritnah melalui kemenkum HAM sendiri berencana untuk membangun lapas khusus untuk para pengedar narkoba kelas kakap  di LP Gunung Sindur kabupaten Bogor adalah salah satu lokasi yang di tunjuk dari 4 titik di Jawa Barat. Perlunya pemberantasan Narkoba secara masif dari hulu ke hilir di karenakan Angka kematian akibat penyalahgunaan narkoba diperkirakan mencapai 104.000 orang yang berumur 15 tahun dan 263.000 orang yang berumur 64 tahun /Mereka meninggal akibat overdosis yang  disebabkan gaya hidup yang salah.(AJH)
Bagikan Berita Ini Melalui :

Posting Komentar

 
Copyright © 2010. Desa Tugu Utara - Hak Cipta di Lindungi Undang - Undang